SBDP

SD KOTAGEDE 3 YOGYAKARTA dengan alamat IG: https://www.instagram.com/sdn_kotagede3?r=nametag

BURUNG KERTAS



 MEMBUAT PRAKARYA BURUNG KERTAS
DARI KERTAS ORIGAMI



WAKTU PEMBUATAN: 4 JPL (2 X 35 MENIT/1 MINGGU)



     Kata "Tsuru" dalam "Ori-Tsuru" (origami tsuru) adalah nama burung yang disukai orang Jepang, yaitu burung bangau. Origami yang berbentuk burung ini merupakan bentuk yang paling terkenal dalam dunia origami. Cara membuatnya pun mudah.

     Di Jepang ada mitos jika membuat origami burung bangau pada waktu mengajukan suatu permohonan maka permohonannya bisa terkabulkan. Biasanya origami ini dibuat sebanyak seribu buah dan kemudian dipajang. Seribu origami burung bangau ini disebut "senbazuru". Ada juga tradisi memberikan 1000 buah origami burung bangau ini kepada orang sakit, dengan harapan agar orang yang sakit tersebut bisa cepat sembuh.

     Origami dianggap sebagai sebuah kesenian sama seperti lukisan atau musik. Sesuatu yang indah yang dibuat manusia. Sekarang, origami yang rumit yang dulu tidak ada pun bisa dibuat. Berbagai negara memiliki cara membuat yang bervariasi.

CARA PEMBUATANNYA

VIDEO TUTORIAL 1:


VDEO TUTORIAL 2:


KUIS TENTANG ORIGAMI BURUNG KERTAS:


Share on Google Plus

About AGUNG NURCAHYO

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

8 komentar:

  1. Pak, adakah makna simbolis warna pada burung kertas yang dibuat menurut tradisi Jepang?
    Lalu dengan perkembangan model kertas origami yang tidak hanya polos apakah juga ada maknanya?
    Terima kasih.

    BalasHapus
  2. ada maknanya tersendir, jika warna hitam atau gelap biasanya melambangkan pembuatnya sedang sedih, atau sedang tertimpa musibah, jika berwarna cerah melambangkan pembuatnya sedang gembira, jika membuat burung kertas dari berbagai macam warna biasanya cocok dengan anak-anak yang sedang riang gemberia sesuai suasana hati anak anak

    BalasHapus
  3. Beberapa pertanyaan tidak sesuai dengan materi pembelajaran. Adakah alasannya?

    BalasHapus
  4. secara umum burung kertas adalah materiSBdp, yaitu seni budaya dan prakarya, beberapa soal tidak ada dalam materi karena dalam materi kelas 6 ada kompetensi tentang materi berbagai ragam budaya Indonesia

    BalasHapus
  5. Bagaimana menumbuhkan daya kreatifitas anak yang baik supaya anak menyenangi apa yang dikerjakan....

    BalasHapus
    Balasan
    1. bagi anak SD cara yang paling ampuh adalah kita padukan dengan teknologi disekitar kita, kita buat prakarya yang menggunakan aplikasi dalam android seperti membuat seni 3 dimensi, karena kebanyakan anak sekarang sangat hobi terhadap penggunaan android

      Hapus
  6. Siapakah yang menemukan seni origami?

    BalasHapus